Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2011

Pacaran Ga Boleh Lebih dari 4 Tahun?

"Hormon Cinta Hanya Bertahan 4 Tahun, Sisanya dorongan Seks, Sebuah hubungan pasti akan menemui titik jenuh. Bukan hanya karena faktor bosan semata, tapi karena kandungan zat kimia di otak yang mengaktifkan rasa cinta itu sudah habis. Peneliti menemukan jika sudah lewat 4 tahun yang tersisa hanya dorongan seks, bukan cinta yang murni lagi." Paragraf di atas aku kutip dari berbagai blog orang. (aku tidak tau darimana sumber aslinya, tapi kalian bisa cari sendiri di google dengan kata kunci "pacaran tidak boleh lebih dari 4 tahun". banyak kok yang memuat artikel  tentang ini). Setelah membaca artikel itu, aku bertanya: apa benar seperti itu?

Selamat Ulang Tahun

Eh, siapa yang ultah? Bukan siapa siapa sih... cuma seorang teman saja, lebih tepatnya teman sesama blogger. Bisa dibilang dia pengunjung tetap blog ini. :) Sebagai bentuk penghargaan (haha. kayak apan aja lagi?) disini aku akan mengucapkan selamat ulang tahun kepada dia,

Marco Simoncelli, Pembalap "Brutal" itu kini telah pergi

Marco simoncelli (20/01/87 - 23/10/11) Bagi para penggemar olahraga balap roda 2 terpopuler motoGp, tentu nama Marco simoncelli sudah tidak asing lagi. ya, dia adalah salah satu rider asal Italia yang cukup berkarakter. Selama ini ia dikenal sebagai pembalap dengan gaya yang cukup "brutal". tak jarang ia mendapat kritikan dari sesama rider karena sering membahayakan pembalap pembalap lain karena cara berkendaranya yang bisa dibilang "garang". Tak hanya itu, dari segi penampilan pun Marco memiliki gayanya tersendiri,. dengan rambut kriting yang bisa dibilang urakan, ia bahkan bisa mengalahkan Valentino Rossi dari segi kekritingan rambut.

That's What I Am (2011)

Satu lagi film pembangun jiwa. That's What I am menceritakan kehidupan yang mengelilingi satu sekolah. (kurang jelas apakah setingkat SD atau SMP) dimana terdapat seorang guru favorit, anak-anak nakal, anak populer, bahkan anak-anak "terbuang" yang selalu diejek. Yah.. film ini sedikit banyaknya cukup mengobati rasa rinduku pada bangku sekolah. dimana sifat-sifat anak yang memasuki masa puber terangkum semua disini. Film ini mengajarkan arti pentingnya toleransi. jangan membeda-bedakan teman berdasarkan kondisi fisiknya. Kita tidak bisa menilai seseorang karena jelek dalam suatu hal, mungkin saja ia bisa memiliki kelebihan di bidang lain. yang bisa membuat semua orang berdecak kagum ketika mengetahuinya. Dalam hidup, yang namanya masalah itu akan selalu ada. tapi bukan berarti kita harus menciptakan masalah baru untuk menyelesaikan masalah tersebut. ada kalanya kita harus menunggu... dan diam. Hidup bukan tentang kekuatan, hidup tentang harga diri. yang menang b

Jawaban dari Mario Teguh

Beberapa hari ini aku galau galau banget.. Tapi hari ini Pak Mario teguh dalam status Facebook beliau mengatakan: Jika ada di dalam kegalauanmu itu, perasaan lebih rendah daripada mereka yang lebih berpengalaman daripadamu, maka bersegeralah bertindak, dan banyak-banyaklah melakukan kebaikan yang bisa kau lakukan.

Hanya Menulis

Aku sedang menulis.. iya, benar lalu kenapa aku menulis? entahlah... terkadang ada banyak hal di kepala ini. sayangnya kadang tidak ada tempat untuk mencurahkan, bercerita kepada orang lain belum tentu mereka tertarik untuk mendengarkan. mungkin hanya dengan tulisan... semua yang ada di kepala maupun di hati ini bisa tersalurkan. tak ada paksaan bagi kalian untuk membaca maupun mendengarkan... tulisan ini hanya sekedar pelampiasan.. jika kalian tidak tertarik. berhentilah membaca tulisan ini.!!

The Shawshank Redemption; Film terbaik sepanjang masa

Film ini rekomendasi dari salah seorang temanku. katanya ini adalah film yang menduduki peringkat satu rating tertinggi di IMDB . Penasaran juga mendengar dia berkata demikian. Akhirnya dengan segala upaya berhasil juga mendapatkan film ini. Film ini rilis pada tahun 1994. (umurku masih 6 tahun tuh), berlatar awal tahun 1947 bercerita dari sisi Red, seorang tahanan kulit hitam dengan vonis  50 tahun penjara di shawshank karena kasus pembunuhan. Namun cerita sesungguhnya bukanlah tentang dia. tapi tentang Andy, seorang Bankir muda cerdas yang dituduh melakukan pembunuhan terhadap istrinya dan selingkuhan istrinya sehingga ia divonis 2 kali penjara seumur hidup. Dari awal Andy memang langsung menarik perhatian Red, meski kemudian tak menyangka bahwa ternyata Andy jauh lebih kuat dan lebih cerdas dari apa yang dibayangkannya. Singkat cerita merekapun bersahabat.

Kesenangan dan Kebahagiaan

Ijul adalah seorang mahasiswa di salah satu perguruan tinggi Banjarmasin. Suatu hari, ketika dalam perjalanan pulang ke rumah ia melihat sesuatu tergeletak di pinggir jalan. Ia seperti mengenal bentuk benda itu. Perlahan iapun mendekati benda tersebut. Benar saja, benda itu adalah sebuah smartphone canggih keluaran terbaru yang harganya bernilai lebih dari 5 juta. Ijul merasa sangat senang sekali  karena menemukan gadget mahal itu.  Terbayang bagaimana nanti ia akan memamerkan benda itu kepada teman-temannya. Terbayang juga berapa rupiah yang akan ia dapatkan jika ia berhasil menjual benda itu nantinya. Ah, yang pasti ia merasa sebagai orang yang paling beruntung sedunia saat itu. Hatinya senang sekali.

Miracle Of Giving (remake-keajaiban sedekah)

Tuhan, dalam firman-Nya berjanji apabila kita bisa mau berbagi kepada sesama, maka rezeki kita juga akan ditambahkan. Mungkin bagi pemikiran sebagian orang tidak akan begitu saja mempercayainya. Tapi, janji Tuhan itu nyata. tak akan bisa dipikirkan menggunakan logika. dan aku punya cerita tentang itu:

Sebuah cerita di sebuah Mall

Minggu, 9-10-11 Aduh.. penat sekali rasanya kakiku ini. Berkeliling-keliling ga karuan selama 1 jam setengah membuat kakiku serasa mau copot. Belum lagi masalah lututku yang belum pulih benar dari cedera yang kudapat saat latihan futsal kamis kemarin membuat aku merasa mati rasa pada bagian bawah tubuh. Kulirik jam, masih jam 14.20 artinya masih duapuluh menit lagi film yang akan kami tonton baru dimulai. Uh.. ingin rasanya aku duduk barang sebentar, tapi di toko buku ini semua tempat duduk buat para pengunjung sudah terisi semua. Kulihat kedua temanku pun juga sepertinya memiliki perasaan yang sama denganku. Ah.. harusnya tadi kami santai saja dulu duduk duduk di tempat makan lantai atas tadi. Tapi salah seorang temanku malah mengajak ke toko buku ini. Katanya bisa duduk sambil baca-baca .. tapi....

Suatu pagi di suatu tempat

Masih ingatkah kalian dengan foto ini ? foto ini diambil pada hari kamis di pagi buta, kalian dengan setia menemaniku karena pagi itu entah kenapa aku lagi galau tingkat dewa.. Perasaanku takut.. aku takut gelap.. aku takut sendiri.. Ingin ada yang menemani hingga matahari benar-benar sudah menampakkan diri ke bumi.

LDR

Hm.. hey!! Sebelumnya aku mau ngasih tau, kalau LDR yang aku maksud disini itu Long Distance Relationship ya.. bukannya Loan to Deposit Ratio, bukan juga Lari Dari Rutan J Sepertinya banyak sekali insan yang menjalani kisah cinta dengan drama seperti ini. Sudah merasa cocok, sudah merasa pas, tapi ternyata harus dipisahahkan oleh jarak dan waktu. Sebuah kisah klasik yang akan mengundang seribu warna dalam sebuah percintaan. Tetapi bagaimanapun, LDR adalah salah satu “ujian” keseriusan dalam suatu hubungan. Yang mau tidak mau harus dijalani jika memang sudah takdirnya untuk demikian. Lantas, seperti apa sih cara menjalani LDR itu?

Bunga oh bunga...

BANJARMASIN, BPOST - Bunga (14) -- bukan nama sebenarnya berjalan gontai menuju pintu keluar RSUD Ulin Banjarmasin sambil meneteskan air mata. Warga Jalan Batu Benawa Banjarmasin itu pulang diantar satu petugas kepolisian. "Dia pergi tadi sore sekitar  pukul 18.00 Wita, diantar seorang polisi. Dia terus menunduk dan terlihat terus menangis" ujar saorang perawat saat ditemui di depan RSUD Ulin Banjarmasin,  Sabtu (1/10/11) malam. Bunga harus dilarikan ke rumah sakit, setelah ditemukan tak sadarkan diri di bagian bawah rencana bangunan rumah dinas walikota Banjarmasin, di jalan japri zamzam, sabtu siang sekitar pukkul  10.30 Wita.

Latihan Menggambar

hahaha.. kayaknya emang ga ada bakat buat menggambar nih.. xixixi.. biarlah.. yang penting eksis :)

Milanisti Cat

hehehe.. liat nih gayanya,, kucing juga bisa ngeksis loh di depan laptop :) serius banget mandangin logo AC Milan, jangan-jangan Milanisti juga ya?